Efek tulisan berjalan adalah suatu program HTML untuk membuat teks agar bisa bergerak / berjalan yang merupakan suatu perintah yang dapat kita atur sesuai keinginan. Kode HTML ini banyak sekali di pakai oleh para blogger, karena memang menarik pengunjung untuk melihatnya dan menghemat tempat pada halaman blog. Ada beberapa macam kode marquee untuk model perilaku geraknya ... antara lain :
-Kode untuk gerakan dari kanan ke kiri :
<marquee>TEXT</marquee>
-Kode untuk gerakan dari kiri ke kanan :
<marquee direction="right">TEXT</marquee>
-Kode untuk gerakan berjalan ke kiri dan ke kanan :
<marquee behavior="alternate">TEXT</marquee>
-Kode untuk gerakan berjalan ke atas :
<marquee direction="up">TEXT</marquee>
-Kode untuk gerakan berjalan ke bawah :
<marquee direction="down">TEXT</marquee>
-Kode untuk gerakan berjalan ke atas dan ke bawah :
<marquee direction="up" behavior="alternate">TEXT</marquee>
-Kode untuk gerakan terbang zigzag :
<marquee behavior="alternate" direction="up" width="80%"><marquee direction="right">TEXT</marquee></marquee>
-Kode untuk gerakan berjalan zigzag ke atas dan ke bawah :
<marquee behavior="alternate" direction="up" width="80%"><marquee direction="right" behavior="alternate">TEXT</marquee></marquee>
-Kode untuk menampilkan tanda panah ke teks :
<marquee behavior="alternate" width="10%">>></marquee>TEXT<marquee behavior="alternate" width="10%"><<</marquee>
-Kode untuk gerakan berjalan dari kanan ke kiri dengan latar belakang warna sesuai keinginan :
<font ><marquee direction="left" style="background:BLUE">TEXT</marquee></font>
-Kode untuk gerakan berjalan dari kanan ke kiri dengan dikelilingi garis tepi (border):
<marquee style="border:BLUE 2px SOLID">TEXT</marquee>
-Kode untuk gerakan berjalan dengan hanya menampilkan bagian depan textnya saja atau hidden marquee :
<marquee behavior="alternate"><marquee width="150">TEXT</marquee></marquee>
-Kode untuk gerakan berjalan seperti gelombang ombak ke atas dan ke bawah :
<marquee behavior=alternate direction=up scrollamount=2 scrolldelay=65 height=80 style="Text-align;filter:wave(add=0,phase=1, freq=1,strength=15,color=.FFFFFF)"><center>TEXT<br>TEXT</center></marquee>
Keterangan :
*text = diganti dengan text keinginan anda.
Cara :
1. Login blogger
1. Login blogger
2. Klik rancangan,
3. Setelah masuk Page element ( elemen halaman ), pilih gadget yang akan anda ganti
4. Pilih gadget berupa teks
5. Klik edit html
6. Copy Paste Code di atas
7. Ubah “Text” sesuai keinginan
8. Simpan dan selesai
Tidak ada komentar:
Posting Komentar